Keuntungan Dan Kekurangan Memiliki Toko Online

Status
Not open for further replies.

kaka

New Member
Toko Online merupakan tempat permanen untuk menjual segala jenis barang seperti (makanan, minuman, barang dan jenis barang sebagainya.jadi dengan anda memilih membuat toko online artinya anda sudah memiliki tempat usaha untuk menjual segala jenis barang, makanan, minuman yang akan siap anda jual tanpa dibatasi tempat dan waktu, anda mau kapan saja dan dimana saja menjual atau memonitor toko online anda dengan mudah selama ada akses internet dan faktor pendukung lainnya.

Apa Saja Keuntungan dan Kerugian Memiliki Toko Online:
Dibawah ini adalah beberapa keuntungan dan kekurangan memiliki toko online dalam dunia bisnis

Keuntungan Memiliki Toko Online

  • Hanya Membutuhkan Modal yang kecil;
  • Anda hanya butuh menyiapkan modal untuk Membeli Domain Hosting untuk nama alamat toko Online anda.
  • Memiliki Keuntungan yang dapat lebih besar dari bisnis secara offline.
  • Tidak perlu memiliki tempat produksi, karena anda dapat menjual barang atau menjadi resseler dengan cara dropshipper.
  • Memiliki peluang pasar yang tidak terbatas dalam menjangkau target pasar yang luas.
  • Tidak terbatasi oleh ruang dan tempat dalam memasarkan semua barang dan produk jualan anda, bahkan dengan anda memiliki toko online anda dapat menjualnya sampai dengan luar negri.
  • Dengan anda memiliki toko online anda tidak perlu membutuhkan tempat dan ruang untuk menjalankan bisnis dan menjual segala jenis produk dan barang anda.
  • Dapat Memonitor transaksi penjualan secara mudah dengan menggunakan smart phone.
Kekurangan Memiliki Toko Online
  • Sudah banyak Persaingan yang sama dan terus bertambah diIndonesia yang mengakibatkan anda harus mengelola dengan baik dan gigih.
  • Dituntut melakukan promosi secara giat dan efektif, baik itu Promosi di Media Sosial atau dengan iklan lainnya.
  • Persaingan dengan Harga atau perang harga, anda harus pandai bersaing dengan masalah harga, karena sekarang ada beberapa toko online dan marketplace yang menyediakan segala jenis barang dan produk apa saja seperti Lazada, Bukalapak, Shoppe, Tokopedia dan lain sebagainya.
  • Harus memiliki team atau minimal admin yang dapat mengoperasikan toko online anda, karena jika ada order yang banyak dan ramai ditangani anda sendiri, maka anda akan kewalahan.
  • Ada admin yang mengupdate toko online anda, apakah itu dari gambar, tulisan dan lain sebagainya.
  • Membayar iklan untuk meningkatkan trafic pengunjung dan daya pembelian pada produk anda.seperti membuat SEO atau membayar adwords.
inilah beberapa kekurangan dan kemudahan memiliki toko online untuk anda yang memiliki usaha.apapun itu bentuk usaha anda, anda harus fokus dan mendedikasikan waktu, pemikiran, tenaga anda untuk bisnis anda.memiliki toko online bukanlah cara satu-satunya cara untuk meningkatkan trafik penjualan dan pendapatan bisnis anda, ada masih banyak cara yang dapat anda gali, lakukan dan cari untuk membangun dan mengembangkan bisnis anda menjadi lebih besar dan maju lagi.

Sumber : https://satelitweb.com/jasa-pembuatan-toko-online-murah-2018/
 

Fachri

New Member
keuntungan toko online yang paling bermanfaat sih ya jangkauan pemasaran untuk menawarkan produk bebas kemana kemana baik dalam maupun luar negri melalu media internet, seperti saya memasarkan jasa pembuata spanduk saya yang berkualitas dan hasilnya ada orang dari luar negri yang memesan jasa cetak spanduk saya tersebut
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top