Status
Not open for further replies.

YOYO

New Member
Hobi ngopi , dan bosan menggunakan gelas itu itu saja ? Atau justru mau buka usaha sablon mug custom ? tepat sekali nih, pada artikel kali ini bengkel print mau kasih lihat bagaimana cara bikin mug custom dengan metode sublimasi ? Caranya cukup mudah, sehingga cocok untuk para pemula yang ingin membuka usaha percetakan mug custom ya. Langsung saja, mari ikuti langkahnya dibawah ini :

Alat dan Bahan :
  1. Printer EPSON
  2. Tinta sublimasi CMYK
  3. Kertas sublimasi (RSP )
  4. MUG polos yang sudah di Coating
  5. Mesin press MUG FORTEX 50
  6. File siap cetak
Cara yang dilakukan :
  • Print desain yang sudah siap cetak dengan printer EPSON yang sudah terisi tinta sublimasi warna CMYK
  • Letakkan riecat sublim paper
  • Pastikan design sudah dalam keadaan mirror dengan ukuran lebar 20cm dan Panjang 8cm yah
  • Tunggu proses print selesai .
  • Gunting hasil print sesuai dengan ukuran desain
  • Nyalakan mesin press MUG
  • Kemudian, atur suhu menjadi 180° dan timer 200 detik
  • Ambil MUG yang dusah di coating
  • Lalu, pasang kertas sublimasi yang sudah di print tadi pada permukaan MUG
  • Pasang selotip / perekat pada pinggiran kertas sublimasi desain supaya tidak bergeser
  • Letakkan MUG ke dalam moulding dan pastikan sudah berada di posisi yang tepat
  • Mulai proses press MUG dan tunggu
  • Ambil mug dan lepaskan slotip serta kertas sublimasi pada permukaan MUG
  • Selesai ♥
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Post Terbaru

Top