Blus Batik Sebagai Fashion Terkini

Status
Not open for further replies.

melann

New Member
Meskipun terkadang pada pembuatan blus batik modern terdapat campuran unsur dari budaya lain, namun tidak meninggalkan ciri khas dari batik itu sendiri. Ide kreatifitas menarik itulah yang demikian mendapat peringkat tinggi oleh kalangan desainer, terutama untuk terus berusaha berinovasi membuat berbagai jenis pakaian batik yang menarik untuk menarik minat para masyarakat.

Di era globalisasi saat ini, modernisasi zaman memang tidak bisa kita hindari. Oleh sebab itu, para perancang busana harus terus berusaha untuk berinovasi, khususnya untuk menciptakan pakaian yang tetap tidak meninggalkan budaya Indonesia namun tetap memiliki nilai yang tinggi, salah satunya pakaian jenis batik.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top