Cara Mengobati Diabetes Melitus Dengan Daun Kelor

Status
Not open for further replies.

yusufabdussalam

New Member
Tanaman Kelor ( moringa oleifera ) adalah tumbuhan dari suku Moringaceae yang memiliki tinggi batang sekitar 7-11 meter, dengan bunga berwarna putih kekuning-kuningan yang mengeluarkan bau dengan aroma bau semerbak, serta memiliki buah dengan bentuk segitiga memanjang biasanya di sebut kelentang. Daun kelor adalah tumbuhan yang terdapat banyak di Indonesia, tanaman daun kelor bisa tumbuh liar tanpa perlu adanya perawatan khusus.

Daun kelor memiliki daun dengan ciri fisik berupa oval dan daun pada daun kelor ini kecil dan ada bergerombol banyak. Warna dari daun ini adalah hijau tua, terkadang ada juga yang hijau muda untuk daun yang masih muda dan pohonnya yang bisa tumbuh antara 3 sampai 10 meter. Daun kelor ini memiliki khasiat dan manfaat yang sangat baik untuk kesehatan, terutama Manfaat Daun Kelor Untuk Penderita Diabetes yang sangat baik atasi diabetes.

Daun kelor sendiri sudah sejak lama dikenal sebagai salah satu tanaman yang sering dijadikan sebagai Pengobatan Herbal alami yang mampu atasi berbagai macam penyakit salah satunya diabetes melitus. Sebab daun tanaman kelor ini memiliki banyak kandungan senyawa yang sangat bermanfaat bagi kesehatan dan pengobatan berbagai penyakit secara alami.

Kandungan Senyawa Daun Kelor :
  • Flavonoid.
  • Alkaloid.
  • Vitamin C.
  • Vitamin A.
  • Protein.
  • Potassium.
  • Kolkisin.
  • Kalsium.
  • Vitamin B2.
Khasiat dan Manfaat Lain Daun Kelor :
  • Mengobati penyakit jantung
  • Mencegah kanker
  • Mengatasi diabetes
  • Mengatasi alergi
  • Mengatasi penyakit herpes, kurap dan luka bernanah
  • Mengobati sakit mata
  • Mengatasi rematik, pegal linu dan nyeri
  • Mengatasi penyakit kuning
  • Mengobati cacingan
  • Menurunkan berat badan
  • Meningkatkan stamina
  • Meningkatkan fungsi ginjal
  • Membersihkan wajah dari berbagai kotoran
  • Menyehatkan rambut
  • dan Masih banyak lagi manfaatnya.
Untuk Selengkapnya Klik DISINI

Semoga bermanfaat dan selamat membaca
Jangan Lupa Jempolnya :)
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Post Terbaru

Top