Dekorasi Dinding Kamar Tidur Dari Barang Bekas

Status
Not open for further replies.

Widia

New Member
Biasanya, kita saringkali menghabiskan banyak uang hanya untuk membeli peralatan-peralatan yang dibutuhkan saat mendekorasi kamar. Padahal sebenarnya hanya dengan barang bekas saja anda bisa membuat kamar sendiri menjadi bagus dan indah, kemudian anda juga tidak harus mengeluarkan uang terlalu banyak. Kuncinya adalah memanfaatkan apa yang bisa di manfaatkan di rumah anda. Mustahil kalau anda tidak memiliki barang bekas satupun dirumah:D Jadi, barang apa saja yang bisa digunakan untuk mendekorasi dinding di kamar tidur? Berikut adalah barang-barangnya.

Kaset CD bekas

Pasti banyak kan dirumah? Kaset CD yang sudah tidak terpakai bisa dimanfaatkan untuk menghiasi kamar anda, jadi jangan dulu dibuang ya kaset yang sudah rusaknya;)

Lampu bekas


Anda bisa menyimpan dan mengumpulkan lampu-lampu yang sudah rusak, kemudian anda bisa mendaur ulang lampu tersebut agar terlihat lebih indah. Ya, dengan mengecatnya. Jika cat sudah kering lampu bisa digantung di kamar anda.

Kaleng bekas


Jangan dibuang dulu kaleng-kaleng bekasnya. Lihat, kaleng bekasnya terlihat bagus bukan di gantung di dinding kamar tidur, kalau mati lampu juga tidak harus ribet ribet nyari tempat buat nyimpen lilin:cool:

Koran bekas

Dinding kamarnya bisa tuh ditutup pake koran bekas alias walfaferboy2:boy2:
 

sarasvati

New Member
idenya sangat kreatif sekali buat inspirasi mendekorasi kamr tidurku thanks min
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Post Terbaru

Top