Tes Kecepatan Internet Speedy Indihome

Status
Not open for further replies.

Lentera

blogger amatir
Salah satu layanan penyedia internet adalah PT Telkom Indonesia lewat layanan indihome dan speedy. Dibandingkan dengan provider internet lain, layanan ini paling banyak digunakan karena jaringan kabel hampir merata di wilayah Indonesia.

Hanya saja, banyak keluhan pelanggan terutama bagi yang menggunakan Indihome dengan kabel serat optik (FO). Terkadang koneksi sering mati dan jika ada kabel yang putus akan cukup lama penangannya. Selain itu, kecepatan internet terkadang tidak sesuai dengan paket yang dipilih.

Untuk mengetahui Kecepatan Internet Speedy Indihome bisa menggunakan tools speedtest secara online. Namun saya sering menggunakan speedtest sendiri karena terkadang situs yang saya akses lambat dan sering tidak akurat.

Test kecepatan internet ini menggunakan HTML5 tanpa menggunakan flash dan java sehingga bisa dipakai di smartphone atau tablet.

Kalau ingin mencoba silahkan ke Speedtest Internet Ada 2 pilihan test di sini dan bisa memilih lokasi server atau otomatis.

speedtest.jpg

Bagaimana hasilnya?
 
Status
Not open for further replies.
Loading...
Top