Tips Dan Cara Mengatasi Infeksi Saluran Kemih Pria Dan Wanita

Status
Not open for further replies.

yusufabdussalam

New Member
http://www.efeksampingvigpower.com/obat-tradisional-infeksi-saluran-kencing/

Infeksi Saluran Kemih
adalah kondisi ketika organ yang termasuk ke dalam sistem kemih, yaitu ginjal, ureter, kandung kemih, dan uretra, mengalami infeksi. Infeksi saluran kemih dapat terjadi pada siapa saja. Akan tetapi, karena tubuh wanita memiliki saluran uretra yang lebih pendek, maka wanita lebih rentan mengalami infeksi saluran kemih. Infeksi Saluran Kencing dibagi menjadi dua yaitu Infeksi Saluran Kemih Bagian Bawah dan Bagian Atas.

Infeksi Saluran Kemih bagian bawah merupakan infeksi yang terjadi pada uretra dan kandung kemih (sistitis). Gejala dari kondisi ini meliputi rasa ingin selalu buang air kecil, nyeri atau perih saat buang air kecil, warna urine yang keruh, dan bau urine yang tidak sedap. Sedangkan Infeksi Saluran Kemih bagian atas merupakan infeksi yang terjadi pada ureter dan ginjal. Gejala dari kondisi ini meliputi nyeri pada bagian selangkangan, mual, dan demam.

Penyebab Infeksi Saluran Kemih Pria dan Wanita :
  • Menderita penyakit batu ginjal
  • Menderita prostat
  • Lahir dengan struktur kelainan kemih
  • Penyumbatan saluran kemih
  • Kebiasaan cebok yang salah
  • Spermisida
  • Penggunaan alat kontrasepsi
  • Diabetes
  • Kekurangan hormon estrogen
  • Penggunaan kateter ( selang kencing )
Untuk selengkapnya klik disini
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Top