Agar Menstruasi Lancar Dan Cepat Selesai

Status
Not open for further replies.

Achmad Try

New Member
Wanita yang punya siklus menstruasi nya tidak lancar akan merasakan rasa nyeri, terutama sakit pinggang dan pendarahan tidak lancar yang membuat aktivitas hari-harinya terganggu.

Anda yang menstruasi nya tidak lancar, bisa saja mengkonsumsi obat memperlancar haid. Tapi ada beberapa cara yang bisa anda lakukan agar menstruasi bisa kembali lancar.

Berikut ini adalah caranya :

Olahraga ringan

Saat menstruasi anda tidak lancar, maka sebaiknya hindari olahraga berat dan lakukanlah olahraga ringan. Waktu untuk melakukan olahraga ringan cukup mudah, anda bisa berjalan kaki, pergi ke kantor atau tempat yang anda tuju sambil joggi, turun naik tangg, yoga dan masih banyak lagi,. Olahraga ringan dapat membuat aliran darah lancar, sehingga darah menstruasi pun dapat keluar secara teratur.

Hindari makanan berlemak

Banyak mengkonsumsi makanan berlemak dapat membuat aliran darah menjadi tidak lancar, sehingga bisa mempengaruhi proses menstruasi. Jadi agar menstruasi anda lancar, maka hindari makanan berlemak.

Cukup istirahat

Menstruasi tidak lancar bisa disebabkan oleh hormon estrogen yang tidak seimbang. Maka agar hormon anda kembali seimbang, anda bisa tidur dengan waktu yang cukup sebagai cara termudah untuk anda istirahat.

Konsumsi makanan sehat

Dengan mengkonsumsi makanan sehat, maka anda bisa mendapatkan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. Selain itu anda bisa mengkonsumsi beberapa makanan yang dapat melancarkan menstruasi anda, misalnya anda mengkonsumsi nanas, sayuran hijau, pepaya, dan asam jawa.

Itulah beberapa cara yang bisa anda lakukan agar menstruasi bisa berjalan lancar. Semoga bermanfaat.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Top