Media Promosi Online dalam Bisnis UMKM

Status
Not open for further replies.

rans

New Member


Kehadiran beragam media sosial sebagai salah satu contoh promosi sangat mendukung keberhasilan promosi dalan suatu usaha dengan mudah dan terjangkau. Terdapat beragam contoh media promosi online yang dapat digunakan untuk iklan digital sehingga produk yang dijual dapat lebih dikenal di masyarakat. Berikut adalah 5 media promosi online yang popular dan dapat digunakan oleh Anda sebagai pemilik bisnis UMKM.

1. Youtube. Youtube dapat manjadi salah satu pilihan yang digunakan dalam memasarkan produk dengan cara mengunggah video.
2. Instagram. Instagram adalah sebuah aplikasi berbagi foto dan video yang memungkinkan pengguna mengambil foto atau video dan menggunakan filter digital dan membagikannnya ke jejaring sosial.
3. Tik Tok. Tik Tok adalah sebuah aplikasi dimana penggunanya dapat berbagi video musik dengan durasi pendek.
4.Facebook. Media sosial ini masih menjadi pilihan dalam menjalin komunikasi dengan teman dan relasi keluarga. Keberadaan tersebut menjadikan media sosial ini banyak digunakan menjadi media promosi online selain situs bisnis.
5. WhatsApp. Sebagai platform yang banyak digunakan dalam komunikasi saat ini, penggunaan WhatsApp juga digunakan untuk menawarkan produk yang dimilki melalui chat personal maupun share melalui grup.

Masih cukup banyak pilihan yang bisa digunakan seperti Twitter, Marketplace, Website dan lain-lain. Tinggal tentukan mana yang paling efisien dan efektif yang bisa Anda lakukan dalam mempromosikan produk yang Anda miliki.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Top