Olahan Lengkuas Untuk Bantu Atasi Rematik

Status
Not open for further replies.

Nabila

New Member
Lengkuas terkenal sebagai bumbu dapur yang bisa meningkatkan nafsu makan. Namun siapa sangka, bahan alami ini juga bisa digunakan sebagai obat rematik. Lengkuas memiliki kandungan berkhasiat seperti minyak atsiri, minyak terbang, eugenol, sesuiterpan, pinen, metal sinamat, kaemferida, galangan, galangol, dan kristal kuning.

Olahan Lengkuas Sebagai Obat Rematik

Jika anda ingin mendapatkan khasiat mujarab dari bahan alami ini, anda bisa lakuka nperpaudan lengkuas dengan bahan apotek hidup lainnya. Seperti tips membuat ramuan lengkuas pengusir rematik berikut ini :

Sediakan 3 rimpang lengkuas sebesar ibu jari, 1/2 sendok teh bubuk merica, 1 potongan gula merah, dan 2 gelas air santan.

Rebus semua bahan hingga mendidih dan sisakan 1 gelas. Nikmati sedikit demi sedikit. Buat terus ramuan ini dan konsumsi selama 1 minggu.

Voila rematik bisa tuntas seketika !! Kalo anda terserang rematik, boleh dicoba ramuannya.
 
Status
Not open for further replies.
Loading...

Thread Terbaru

Top